Program Studi D3 Teknik Perancangan & Konstruksi Kapal
Visi:
Menjadi Program Studi bereputasi global dalam melaksanakan dan mengembangkan teknologi perancangan kapal dan teknologi penunjangnya serta berperan aktif mengimplementasikannya
Misi:
- Melaksanakan program pendidikan vokasi dan penelitian terapan di bidang teknologi perancangan kapal dan teknologi penunjangnya.
- Berperan dalam kegiatan kemasyarakatan secara aktif dan produktif, untuk mengembangkan teknologi perancangan kapal dan teknologi penunjangnya.
- Membangun masyarakat akademis berkualitas dibidang perancangan kapal dan penunjangnya yang mampu berkompetisi secara global
- Membentuk jejaring kerja dengan sektor industri kemaritiman serta berbagai institusi terkait untuk merealisasikan sistem pendidikan dibidang perancangan kapal dan penunjangnya yang komprehensif
- Mengintegrasikan pengembangan kepribadian dalam proses pembelajaran dan atau kegiatan ekstra kurikuler untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan pada Tuhan Yang Maha Esa serta kemuliaan akhlak
- Mampu mengoperasikan software dan hardware bidang teknologi perancangan.
- Mampu menghasilkan gambar desain kapal, gambar desain struktur baja/non baja serta detail gambai struktur baja/non baja.
- Mampu memahami proses fabrikasi dan reparasi struktur baja/non baja.
- Mampu merencanakan dan mengkoordinasikan kebutuhan material, tenaga kerja, penjadwalan serta perhitungan biaya dalam proses fabrikasi struktur baja/non baja
- Mampunyai wawasan kewirausahaan.
Kurikulum D3 Teknik Perancangan dan Konstruksi Kapal
SEMESTER I No KODE MK MATA KULIAH JAM SKS 1 601101 A Agama 2 2 2 601104 A Bahasa Inggris I 3 3 3 601201 A Fisika Terapan 6 3 4 601203 A Matematika Terapan I 4 2 5 601204 A Teknologi Mekanik 2 1 6 601205 A Keselamatan & Kesehatan Kerja 2 1 7 601206 A Gambar Teknik 4 2 8 601207 A Praktek Pengoperasian Komputer 4 2 9 601301 A Praktek Bengkel I 8 4 JUMLAH 35 20 SEMESTER II No KODE MK MATA KULIAH JAM SKS 1 601105 A Bahasa Inggris II 3 3 2 601209 A Mekanika Terapan 4 2 3 601210 A Perancangan Kapal 4 2 4 601211 A Teori Bangunan Kapal 6 3 5 601302 A Praktek Bengkel II 8 4 6 601303 A Praktek Gambar Teknik 8 4 7 601202 A Kimia Terapan 2 1 JUMLAH 35 19 SEMESTER III No KODE MK MATA KULIAH JAM SKS 1 601212 A Kapal Khusus 2 1 2 601213 A Ilmu Bahan 4 2 3 601214 A Teknologi Las 4 2 4 601215 A Konstruksi Kapal 4 2 5 601216 A Sistem & Perlengkapan Kapal 4 2 6 601306 A Tugas Gambar Perancangan I 12 6 7 601208 A Matematika Terapan II 4 2 JUMLAH 34 17 SEMESTER IV No KODE MK MATA KULIAH JAM SKS 1 601102 A Kewarganegaraan 2 2 2 601103 A Bahasa Indonesia 2 2 3 601217 A Kapal Non Baja 2 1 4 601218 A Teknologi Reparasi Kapal 2 1 5 601219 A Daya Penggerak Kapal 2 1 6 601220 A Sistem Kelistrikan Kapal 2 1 7 601307 A Praktek Las 4 2 8 601309 A Tugas Gambar Perancangan II 12 6 9 601305 A Praktek CAD 4 2 10 601304 A Praktek Teori Bangunan Kapal 4 2 JUMLAH 36 20 SEMESTER V No KODE MK MATA KULIAH JAM SKS 1 601106 A Bahasa Inggris III 2 2 2 601221 A Pesawat Angkat 2 1 3 601222 A Teknologi Bangunan Baru 4 2 4 601308 A Praktek Uji Bahan 4 2 5 601312 A Praktek Non Metal 4 2 6 601310 A Tugas Gambar Perancangan III 4 2 7 601313 A Tugas Gambar Perancangan IV 4 2 8 601401 A Kewirausahaan 2 1 9 601402 A Ekonomi Teknik 2 1 10 601403 A Metodologi Penulisan Karya Ilmiah 4 2 JUMLAH 32 17 SEMESTER VI No KODE MK MATA KULIAH JAM SKS 1 601503 A Program Magang 30 13 2 601403 A Project Work 10 5 JUMLAH 40 18
0 komentar:
Post a Comment
Jadilah orang yang memberikan komentar yang baik untuk semuanya!