Bukit Breksi dilihat dari tepat parkir (bawah) |
Bukit Breksi terdapat di Kabupaten Sleman, Provinsi Yogyakarta. Wisata ini merupakan hasil dari reaksi masyarakat atas dihentikannya pertambangan kapur. Masyarakat menerima dengan baik penghentian pertambangan tersebut dan akhirnya, sisa dari pertambangan kapur di manfaatkan sebagai wisata geologi.
Berwisata ke bukit breksi akan memberikan kita gambaran bagaimana struktur batuan di bawah tanah sekitar 30 meter ke bawah. Mengunjuni tebing breksi sangat cocok untuk mendukung pembelajaran geografi dalam hal struktur tanah, karena dapat terlihat dengan jelas, bagaimana lapisan atas nya yang masih berupa tanah biasa yang ditumbuhi tanaman dan rerumputan, kemudian lapisan bawahnya berupa batuan kapur yang terlihat jelas karena aktivitas pertambangan tersebut.
Perhatikan gambar berikut untuk lebih jelasnya.
Struktur lapisan tanah di Bukit Breksi |
Tanaman di atas Bukit Breksi |
0 komentar:
Post a Comment
Jadilah orang yang memberikan komentar yang baik untuk semuanya!